Pengorbanan Yang Bernilai

Posting Komentar
Bacaan: Ibrani 2:10
Mengakhiri Minggu Sengsara I ini, kita disuguhkan dengan nas bacaan yang memberi pesan tentang Kemuliaan Allah melalui Penderitaan Yesus Kristus. Seketika kita dibuat tergugah dengan pengorbanan dan kasih Yesus yang besar sehingga la bersedia menderita untuk kita. Menderita dan berkorban adalah dua sikap yang mesti dimiliki oleh setiap orang yang bersedia untuk melayani, baik melayani dalam pelaya pelayanan gerejawi maupun melayani dalam masyarakat. Yesus sendiri telah mengorbankan diriNya untuk memberikan keselamatan kepada kita sebagai bentuk ketaatanNya kepada Allah. Oleh karenanya, dalam seluruh tanggung jawab yang kita lakukan, baik dalam keluarga, pekerjaan maupun pelayanan, hendaknya kita dapat mewujudkan tanggung jawab itu dengan mengedepankan nilai ketaatan, ketulusan, kejujuran dan kesederhanaan serta rela berkorban. Euoforia politik untuk menentukan pilihan telah kita lalui bersama. Bukanlah sebuah kebetulan bahwa hal itu terjadi dalam alam minggu sengsara I ini. Untuk k itu, jelaslah bahwa sebagai orang-orang percaya kita diingatkan akan kesengsaraan Tuhan Yesus agar moment di tahun politik ini dimaknai sebagai tahun rahmat Tuhan yang mempercayakan tugas-tugas besar bagi setiap orang yang sungguh-sungguh hendak Melayani Tuhan dan sesama, bukan sekedar untuk memuaskan kepentingan Yesus bersifat universal, yakni untuk semua manusia tanpa membeda-bedakan.
Doa: Ya Tuhan, sambutlah kami yang senantiasa menaruh
pribadi dan golongan tertentu. Ingatlah pengorbanan Pengharapan hanya kepadaMup
Jemaat GPM Soya
Blog yang dibuat untuk membantu pelayanan dalam lingkungan/wilayah Jemaat GPM Soya.

Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter